10 Artis Drama Turki Terpopuler di Indonesia - Sejak 2014 lalu, masyarakat Indonesia banyak diperkenalkan dengan drama-drama Turki seperti Elif, Cansu dan Hazal, Huzur Sokagi dan masih banyak lagi. Seiring dengan banyaknya serial Turki yang masuk ke Tanah Air, nama-nama aktris dan aktor Turki pun mulai dikenal dan menjadi idola baru penonton.
Berikut adalah daftar sepuluh aktris Turki terpopuler di 2015:
1. Ceyda Duvenci
Masyarakat Indonesia pasti sudah familiar dengan pemeran Bennu Ataman di serial Shehrazat ini. Ceyda terhitung sebagai artis senior yang sudah bermain di banyak drama maupun film. Aktris cantik kelahiran 1977 ini memulai karir aktingnya pada 1996 saat bermain di serial Palavra Asklar.
2. Oyku Karayel
Di Indonesia, Oyku Karayel dikenal atas perannya di Cinta Elif sebagai Ipek. Namanya mulai terkenal sejak perannya di serial Kuzey Guney sebagai Cemre Cayak bersama dengan Kivanc Tatlitug 2011 lalu.
3. Birce Akalay
Artis cantik kelahiran 1984 ini terkenal karena perannya diYer Gor Ask, The Breath dan Kucuk Aga. Meskipun belum dikenal di Indonesia, namun Birce cukup diperhitungkan di negeri asalnya, Turki, dengan wajah cantik, tubuh tinggi dan kemampuan aktingnya.
4. Beren Saat
Beren termasuk dalam daftar aktris paling diperhitungkan di Turki. Selama enam tahun mulai 2008 hingga 2014 Beren bahkan dinobatkan sebagai aktris dengan bayaran tertinggi di Turki. Kemampuan aktingnya pun sudah mendapat pengakuan dengan berbagai penghargaan yang pernah diterimanya, termasuk Golden Butterfly Awards.
5. Nurgul Yesilcay
Nama Nurgul menjadi idola baru di masyarakat Indonesia berkat perannya sebagai Gulseren di Cansu dan Hazal. Karir Nurgul di layar kaca dimulai sejak 2001. Bintang kelahiran 19776 tersebut langsung mencuri perhatian ketika menjadi pemeran utama di tiga drama yang kesemuanya mencetak rekor baru di Turki. Kemampuan aktingnya yang luar biasa berbuahtrofi Best Actress di Antalya Golden Orange Film Festival.
6. Meryem Uzerli
Bagi penonton setia Abad Kejayaan, nama Meryem Uzerli pasti tidak asing lagi. Aktris berdarah Turki-Jerman ini adalah pemeran Hurrem Sultan. Kabar yang beredar menyebutkan bahwa Meryem Uzerli terlibat cinta lokasi dengan Ozan Guven pemeran Rustem Pasha, lawan mainnya di Abad Kejayaan.
7. Hazal Kaya
Meskipun belum begitu dikenal di Indonesia, namuan Hazal Kaya diakui sebagai salah satu aktris berbakat di Turki. Memulai karirnya pada 2008, Hazal Kaya mencuri perhatian saat menjadi pemeran utama serial I Named Her Feriha, sebuah drama yang bercerita tentang seorang gadis biasa yang jatuh cinta pada cowok populer, kaya dan tampang di kampusnya.
8. Berguzar Korel
Bintang Shehrazatini sempat menjadi pemberitaan panas di Turki karena perselingkuhannya dengan lawan mainnya di sinetron tersebut, Halit Ergenc. Memulai karir pada 2006, Berguzar Korel langsung meraih penghargaan Best Actress di Golden Butterfly Awards.
9. Fahriye Evcen
Namanya mencuri perhatian sejak berperan sebagai Necla Tekin di drama Yaprak Dokumu yang dibintanginya sejak 2006-2010. Sekitar empat tahun setelah awal karirinya di layar kaca, Fahriye mulai menjajal layar lebar lewat film Diventare Italiano con la Signora Enrica.
10. Tuba Buyukustun
Sama seperti nama-nama di atas, sosok Tuba Buyukustun jadi idola baru pecinta drama di Indonesia karena akting menawannya sebagai Elif di Cinta Elif. Tak hanya berparas cantik, Tuba Buyukustun juga memiliki kemampuan akting yang menawan. Bakat aktingnya sudah diasah sejak Tuba Buyukustun duduk di bangku kuliah.(*)/okezone
Description: 10 Artis Drama Turki Terpopuler di Indonesia
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown -
ItemReviewed: 10 Artis Drama Turki Terpopuler di Indonesia
Berikut adalah daftar sepuluh aktris Turki terpopuler di 2015:
1. Ceyda Duvenci
Masyarakat Indonesia pasti sudah familiar dengan pemeran Bennu Ataman di serial Shehrazat ini. Ceyda terhitung sebagai artis senior yang sudah bermain di banyak drama maupun film. Aktris cantik kelahiran 1977 ini memulai karir aktingnya pada 1996 saat bermain di serial Palavra Asklar.
2. Oyku Karayel
Di Indonesia, Oyku Karayel dikenal atas perannya di Cinta Elif sebagai Ipek. Namanya mulai terkenal sejak perannya di serial Kuzey Guney sebagai Cemre Cayak bersama dengan Kivanc Tatlitug 2011 lalu.
3. Birce Akalay
Artis cantik kelahiran 1984 ini terkenal karena perannya diYer Gor Ask, The Breath dan Kucuk Aga. Meskipun belum dikenal di Indonesia, namun Birce cukup diperhitungkan di negeri asalnya, Turki, dengan wajah cantik, tubuh tinggi dan kemampuan aktingnya.
4. Beren Saat
Beren termasuk dalam daftar aktris paling diperhitungkan di Turki. Selama enam tahun mulai 2008 hingga 2014 Beren bahkan dinobatkan sebagai aktris dengan bayaran tertinggi di Turki. Kemampuan aktingnya pun sudah mendapat pengakuan dengan berbagai penghargaan yang pernah diterimanya, termasuk Golden Butterfly Awards.
5. Nurgul Yesilcay
Nama Nurgul menjadi idola baru di masyarakat Indonesia berkat perannya sebagai Gulseren di Cansu dan Hazal. Karir Nurgul di layar kaca dimulai sejak 2001. Bintang kelahiran 19776 tersebut langsung mencuri perhatian ketika menjadi pemeran utama di tiga drama yang kesemuanya mencetak rekor baru di Turki. Kemampuan aktingnya yang luar biasa berbuahtrofi Best Actress di Antalya Golden Orange Film Festival.
6. Meryem Uzerli
Bagi penonton setia Abad Kejayaan, nama Meryem Uzerli pasti tidak asing lagi. Aktris berdarah Turki-Jerman ini adalah pemeran Hurrem Sultan. Kabar yang beredar menyebutkan bahwa Meryem Uzerli terlibat cinta lokasi dengan Ozan Guven pemeran Rustem Pasha, lawan mainnya di Abad Kejayaan.
7. Hazal Kaya
Meskipun belum begitu dikenal di Indonesia, namuan Hazal Kaya diakui sebagai salah satu aktris berbakat di Turki. Memulai karirnya pada 2008, Hazal Kaya mencuri perhatian saat menjadi pemeran utama serial I Named Her Feriha, sebuah drama yang bercerita tentang seorang gadis biasa yang jatuh cinta pada cowok populer, kaya dan tampang di kampusnya.
8. Berguzar Korel
Bintang Shehrazatini sempat menjadi pemberitaan panas di Turki karena perselingkuhannya dengan lawan mainnya di sinetron tersebut, Halit Ergenc. Memulai karir pada 2006, Berguzar Korel langsung meraih penghargaan Best Actress di Golden Butterfly Awards.
9. Fahriye Evcen
Namanya mencuri perhatian sejak berperan sebagai Necla Tekin di drama Yaprak Dokumu yang dibintanginya sejak 2006-2010. Sekitar empat tahun setelah awal karirinya di layar kaca, Fahriye mulai menjajal layar lebar lewat film Diventare Italiano con la Signora Enrica.
10. Tuba Buyukustun
Sama seperti nama-nama di atas, sosok Tuba Buyukustun jadi idola baru pecinta drama di Indonesia karena akting menawannya sebagai Elif di Cinta Elif. Tak hanya berparas cantik, Tuba Buyukustun juga memiliki kemampuan akting yang menawan. Bakat aktingnya sudah diasah sejak Tuba Buyukustun duduk di bangku kuliah.(*)/okezone
Berita Lainnya:
- Inikah Penyebab Perceraian Aming dan Evelyn?
- Tommy Page Tewas, Kicauan Terakhirnya di Twitter Bikin Nangis
- Tommy Page: Indonesia Rumah Kedua Bagi Saya
- Kecelakaan, Kaki Artis Gunawan Dikabarkan Diamputasi Ini yang Sebenarnya Terjadi
- Foto: Penampakan Belahan Miss V Agnez Mo Bikin Netizen Salfok
- Coba Bunuh Diri, Penyanyi Dangdut Dewi Sanca Dilarikan ke Rumah Sakit
- Mantap, Ada Tari Saman di Video Klip Terbaru Coldplay
- 5 Film Valentine Terlaris Sepanjang Masa
- Film 'Surat dari Praha' Wakili Indonesia Masuk Nominasi Piala Oscar 2017
- Wow, Karapan Sapi Madura akan diangkat dalam Film Hollywood
- Pria Tewas Serangan Jantung Saat Nonton Film The Conjuring 2
- Terungkap! Cerita Dibalik Adegan Intim Kate Winslet dan Leonardo DiCaprio di Film Titanic
- 5 Lagu Indonesia yang Dijadikan OST Film Dunia
- 5 Artis Terkenal yang Sempat Kaya, Kini Terus Menyusut Kekayaanya
- Trailer Durasi 7 Jam, Inilah Film Terpanjang di Dunia?
- Foto: 3 Aktris Film Dewasa Jepang yang Memilih Pensiun di Puncak Popularitas
- Andita Lela Karlita, Penjual Kopi di Nganjuk Mantan Pemain Sinetron Ojek Pengkolan
- Wow, Norman Kamaru Akan Main Film Bareng Jackie Chan dan Jet Lee
- Penyanyi Tommy Page Tewas Bunuh Diri