Selain Narkoba, Aa Gatot dan Reza Dilaporkan Terlibat Seks Menyimpang - Korban dugaan pemerkosaan Aa Gatot, berinisial CT ternyata tidak hanya melaporkan Aa Gatot saja. Ia pun ikut menyeret dua orang lainnya yakni Reza Artamevia dan Dewi Aminah.*
"Enggak, itu sekaligus, terlapor Gatot, istrinya, Dewi Aminah dan Reza Arthamevia," kata Rhony Sapulette di Direktorat Kriminal Umum Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Jumat (9/9/2016).
CT menjelaskan jika Reza dan Dewi juga ikut terlibat dalam penggunaan narkoba dan seks menyimpang.
"Karena perbuatan terlapor itu disaksikan atau diikutsertakan dua orang itu," tandasnya.(*)
Sumber: http://celebrity.okezone.com/read/2016/09/10/33/1486183/tak-hanya-narkoba-aa-gatot-dan-reza-dilaporkan-terlibat-seks-menyimpang
Description: Selain Narkoba, Aa Gatot dan Reza Dilaporkan Terlibat Seks Menyimpang
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown -
ItemReviewed: Selain Narkoba, Aa Gatot dan Reza Dilaporkan Terlibat Seks Menyimpang
"Enggak, itu sekaligus, terlapor Gatot, istrinya, Dewi Aminah dan Reza Arthamevia," kata Rhony Sapulette di Direktorat Kriminal Umum Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Jumat (9/9/2016).
CT menjelaskan jika Reza dan Dewi juga ikut terlibat dalam penggunaan narkoba dan seks menyimpang.
"Karena perbuatan terlapor itu disaksikan atau diikutsertakan dua orang itu," tandasnya.(*)
Sumber: http://celebrity.okezone.com/read/2016/09/10/33/1486183/tak-hanya-narkoba-aa-gatot-dan-reza-dilaporkan-terlibat-seks-menyimpang