Foto Anak Beruang Berjoget Hebohkan Innternet - Tiga ekor anak beruang tertangkap kamera ketika sedang memamerkan beberapa gerakan tarian di sebuah hutan di Finlandia.*
Seperti dilansir Metro, Senin (25/11/2013), foto-foto menakjubkan itu diambil oleh seorang guru bernama Valtteri Mulkahainen. Dia mengabadikan kelucuan anak-anak beruang tersebut dengan kamera.
Beberapa fotonya memperlihatkan salah satu anak beruang berdiri dan bergoyang ke kanan dan kiri dengan satu kaki. Namun, aksi anak-anak beruang itu terhenti ketika sang induk datang.
Saat ini, foto-foto lucu tersebut telah beredar di internet dan menarik perhatian beberapa media di dunia.(*)/okezone Description: Foto Anak Beruang Berjoget Hebohkan Innternet Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Foto Anak Beruang Berjoget Hebohkan Innternet
Berita Lainnya:
- Foto: Anjing Unik Mirip Adolf Hitler
- Foto Anak Beruang Berjoget Hebohkan Innternet
- Ingin Jadi Barbie, Wanita Saudara Kembar Ini Besarkan Payudara
- Tradisi Ciuman Massal Muda-Mudi Bali Usai Hari Raya Nyepi
- Ayah Nekat, Cabut Gigi Anaknya Pakai Helikopter
- Ingin Cepat Kaya, Pria Ini Rela Kelaminnya Dimakan Hyena
- 5 hewan yang Dipercaya Bisa Melihat Makhluk Gaib
- Ups! Presiden Kolombia Ngompol Saat Pidato
- Foto: Pria dan Wanita dengan Penis dan Vagina Terbesar di Dunia
- Misteri Foto Taman Hiburan Terkutuk