Thursday, October 30, 2014

Video: Boneka Seks Ini Beralih Fungsi Jadi Dispenser

Video: Boneka Seks Ini Beralih Fungsi Jadi Dispenser - Bicara soal inovasi unik, Jepang memang patut diacungi jempol. Tidak hanya mendesain boneka seks untuk `memanaskan` ranjang, kini sebuah perusahaan di Jepang menciptakan boneka seks multi fungsi sebagai dispenser minum.*

Jepang memiliki kebebasan ekspresi seksualitas yang cukup baik, sehingga tidak heran boneka seks dispenser ini bisa langsung populer di kalangan pecinta pesta. Dengan bentuk seukuran wanita normal, boneka seksi ini berfungsi sebagai dispenser dimana pengguna dapat menuang air dengan menekan tombol pada bagian payudara.

Dipamerkan dalam sebuah pesta eksklusif, boneka-boneka ini hanya berbentuk setengah badan dan diletakkan di atas meja. Setiap boneka dilengkapi dengan pakaian namun terbuka pada bagian dada dengan maksud mempermudah para tamu ketika menuang minuman.

Walaupun boneka seks ini langsung populer setelah dirilis pada pertengahan bulan Oktober lalu, harga boneka dispenser ini tidaklah murah. Untuk mendapatkan satu buahnya saja Anda perlu merogoh kocek hingga Rp 61 juta. Kelihatannya lebih baik menggunakan dispenser minum standar saja untuk digunakan di rumah.

Seperti dilansir situs gizmodo, Kamis (30/10/2014), dispenser ini masih belum di pasarkan, namun baru hanya di perlihatkan kepada sebagian orang saja. Dalam situs tersebut juga di jelaskan cara menggunakan dispenser tersebut. Video itu menampilkan bagaimana cara agar air dapat keluar dari dispenser yaitu dengan cara meremas payudara bagian kanan sehingga air akan memancur keluar dari bagian payudara bagian kiri.

Berbahan silikon yang lembut, boneka ini memang benar-benar menyerupai tubuh manusia. Tidak heran boneka seks ini juga menuai kontroversi terutama di kalangan kaum wanita. Menurut ibtimes, banyak kaum wanita yang menulis protes di media sosial mengenai fantasi seks pria Jepang yang terlalu kontroversial dan merendahkan wanita.(*)/jadiberita/youtube
Description: Video: Boneka Seks Ini Beralih Fungsi Jadi Dispenser Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Video: Boneka Seks Ini Beralih Fungsi Jadi Dispenser

Ingin Berlangganan Artikel-Masukkan Email Anda Disini: [GRATIS]

Terima kasih anda telah membaca artikel tentang Video: Boneka Seks Ini Beralih Fungsi Jadi Dispenser dan hak cipta dari semua isi/konten yang di repost dalam artikel ini ada pada setiap sumber yang dapat dilihat di akhir artikel, Jika Anda pemilik hak cipta dari isi/konten artikel Video: Boneka Seks Ini Beralih Fungsi Jadi Dispenser tidak ingin ditampilkan dalam www.beritaonline.web.id, Anda dapat menghubungi admin Berita Online via Contact Us.

Berita Lainnya: