Arti Nama Anak Raffi Ahmad - Nagita yang Baru Lahir - Raffi Ahmad resmi menjadi ayah setelah istrinya, Nagita Slavina melahirkan anak laki-laki yang diberi nama Rafathar Malik Ahmad.*
Menurut Raffi Ahmad, ia sudah sepakat dengan Nagita Slavina untuk menamai anaknya dengan nama tersebut karena memiliki arti yang dianggapnya penuh makna.
"Rafathar dari Rofator, itu artinya anak pertama yang ditinggikan derajatnya," ucap Raffi Ahmad menjelaskan arti nama anaknya saat ditemui di Rumah Sakit Bunda, Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (15/8/2015).
"Sedangkan Malik itu nama kakek saya, artinya penguasa dan Ahmad nama keluarga," sambung presenter dan aktor berusia 28 tahun ini.
Sebagai orangtua, Raffi Ahmad pun berharap anaknya kelak bisa menjadi kebanggaan untuk keluarga, bangsa dan negaranya. Yang terpenting, katanya, si buah hati bisa membawa filosofi namanya dengan baik.
"Saya sih berharap mudah-mudahan Rafathar Malik Ahmad bisa ditinggikan derajatnya buat keluarga, diri sendiri dan bisa jadi raja kecil di keluarga," harap dia.
Rafathar Malik Ahmad lahir pada Sabtu (15/8/2015) pukul 08.45 WIB. Ia memiliki berat 3,58 kilogram dan panjang 51 centimeter. Sementara itu, Nagita Slavina melahirkan dengan proses caesar.(*)
Sumber: liputan6
Description: Arti Nama Anak Raffi Ahmad - Nagita yang Baru Lahir
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown -
ItemReviewed: Arti Nama Anak Raffi Ahmad - Nagita yang Baru Lahir
Menurut Raffi Ahmad, ia sudah sepakat dengan Nagita Slavina untuk menamai anaknya dengan nama tersebut karena memiliki arti yang dianggapnya penuh makna.
"Rafathar dari Rofator, itu artinya anak pertama yang ditinggikan derajatnya," ucap Raffi Ahmad menjelaskan arti nama anaknya saat ditemui di Rumah Sakit Bunda, Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (15/8/2015).
"Sedangkan Malik itu nama kakek saya, artinya penguasa dan Ahmad nama keluarga," sambung presenter dan aktor berusia 28 tahun ini.
Sebagai orangtua, Raffi Ahmad pun berharap anaknya kelak bisa menjadi kebanggaan untuk keluarga, bangsa dan negaranya. Yang terpenting, katanya, si buah hati bisa membawa filosofi namanya dengan baik.
"Saya sih berharap mudah-mudahan Rafathar Malik Ahmad bisa ditinggikan derajatnya buat keluarga, diri sendiri dan bisa jadi raja kecil di keluarga," harap dia.
Rafathar Malik Ahmad lahir pada Sabtu (15/8/2015) pukul 08.45 WIB. Ia memiliki berat 3,58 kilogram dan panjang 51 centimeter. Sementara itu, Nagita Slavina melahirkan dengan proses caesar.(*)
Sumber: liputan6
Berita Lainnya:
- Tommy Page: Indonesia Rumah Kedua Bagi Saya
- Kecelakaan, Kaki Artis Gunawan Dikabarkan Diamputasi Ini yang Sebenarnya Terjadi
- Foto: Penampakan Belahan Miss V Agnez Mo Bikin Netizen Salfok
- Coba Bunuh Diri, Penyanyi Dangdut Dewi Sanca Dilarikan ke Rumah Sakit
- Mantap, Ada Tari Saman di Video Klip Terbaru Coldplay
- Andita Lela Karlita, Penjual Kopi di Nganjuk Mantan Pemain Sinetron Ojek Pengkolan
- Wow, Norman Kamaru Akan Main Film Bareng Jackie Chan dan Jet Lee
- Penyanyi Tommy Page Tewas Bunuh Diri
- Inikah Penyebab Perceraian Aming dan Evelyn?
- Tommy Page Tewas, Kicauan Terakhirnya di Twitter Bikin Nangis