Friday, January 1, 2016

Foto: Ribuan Remaja di China Tampil Berbikini Demi Jadi Pramugari

Foto: Ribuan Remaja di China Berani Tampil Berbikini Demi Jadi Pramugari - Sebuah kontes kecantikan di Cina mengimingi hadiah menjadi pramugari. Sontak, ribuah remaja lulusan SMA akhirnya mengikuti parade bikini sebagai syarat menjadi pemenang.*


Laman berita Inggris, the Sun melaporkan, kontes kecantikan ini digambarkan sebagai liberasi atau pembebasan sebagai perempuan yang memiliki tubuh ideal dalam berbikini. "Untuk bekerja sebagai pramugari di Cina, Anda perlu terlihat baik dalam bikini," tulis situs tersebut, Kamis (31/12/2015).


Menurut agensi modelling, Oriental Beauty, kontes kecantikan adalah satu cara untuk memudahkan perekrutan mencari pramugari berbakat walaupun dia tidak memiliki keterampilan lain dalam mengevakuasi pesawat dalam keadaan darurat. "Yang utama adalah mereka terlihat baik dalam balutan bikini."

Bila remaja ini menyanggupi syarat ini, mereka akan melakukan proses audisi di Qingdao, Provinsi Timur China. Dan untuk semakin menarik perhatian para perempuan disana, para profesional model dan pramugari mengadakan seminar dengan target 1.000 perempuan lulusan universitas.(*)/liputan6.com
Description: Foto: Ribuan Remaja di China Tampil Berbikini Demi Jadi Pramugari Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Foto: Ribuan Remaja di China Tampil Berbikini Demi Jadi Pramugari

Ingin Berlangganan Artikel-Masukkan Email Anda Disini: [GRATIS]

Terima kasih anda telah membaca artikel tentang Foto: Ribuan Remaja di China Tampil Berbikini Demi Jadi Pramugari dan hak cipta dari semua isi/konten yang di repost dalam artikel ini ada pada setiap sumber yang dapat dilihat di akhir artikel, Jika Anda pemilik hak cipta dari isi/konten artikel Foto: Ribuan Remaja di China Tampil Berbikini Demi Jadi Pramugari tidak ingin ditampilkan dalam www.beritaonline.web.id, Anda dapat menghubungi admin Berita Online via Contact Us.

Berita Lainnya: