Seekor Ikan 'Berwajah manusia' Hebohkan Netizen - Seekor ikan carp -- sejenis mas dan gurami -- di Wugang, Provinsi Hunan, China memiliki daya tarik luar biasa, yang membuat banyak orang berduyun-duyun datang untuk melihatnya. Apa alasannya?
Menurut beberapa orang, ikan mas tersebut memiliki pola yang membentuk wajah manusia di badannya.
Dikutip dari Daily Mail, Kamis (12/5/2016), hewan itu merupakan milik seorang guru SD di Wugang bernama Qiu Xiaohua.
Ia menangkap ikan berukuran 36 sentimeter tersebut di sebuah reservoir--tempat penampungan air-- pada 30 April lalu.
Qiu mengaku udah 20 tahun hobi memancing, namun itu adalah kali pertamanya ia ia menemukan ikan mas dengan pola tersebut.
Foto hewan itu telah dibagikan di situs media sosial yang populer di China, Weibo. Beberapa tanggapan dari pengguna pun muncul.
Menurut salah seorang pengguna Weibo, pola yang terdapat di badan ikan mas lebih mirip dengan bebek daripada wajah manusia.
"Aku rasa ia mirip bebek," ujar salah seorang pengguna.
"Maaf, tapi aku rasa ia lebih mirip bebek," kata pengguna Weibo lainnya.
Ikan asal Wugang, China, tersebut sempat menghebohkan warga dan netizen (CEN)
Pola yang membentuk wajah manusia bukan pertama kalinya muncul di tubuh ikan.
Pada tahun 2010, seorang tukang daging asal Essex, Inggris, menemukan ikan yang di badannya membentuk pola wajah manusia. Tanda pada hewan itu nampak seperti mata, hidung, dan mulut.
Atas kepemilikannya itu, ikan itu ditawar seharga 40 ribu poundsterling atau sekitar Rp 766,8 juta.
Sebenarnya, penampakan pola wajah manusia atau bebek di tubuh ikan dapat dijelaskan secara ilmiah.
Apa yang dilihat orang-orang tersebut merupakan efek pareidolia -- fenomena psikologis yang cenderung mengenali bentuk akrab dalam gambar acak atau samar.
Contoh lain dari pareidolia misalnya ketika manusia menatap ke arah Bulan yang bersinar di langit malam, ada yang mengira melihat bayangan nenek atau kelinci.**
http://global.liputan6.com/read/2505207/ikan-berwajah-manusia-hebohkan-china
Sumber:
Description: Seekor Ikan 'Berwajah manusia' Hebohkan Netizen
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown -
ItemReviewed: Seekor Ikan 'Berwajah manusia' Hebohkan Netizen
Menurut beberapa orang, ikan mas tersebut memiliki pola yang membentuk wajah manusia di badannya.
Dikutip dari Daily Mail, Kamis (12/5/2016), hewan itu merupakan milik seorang guru SD di Wugang bernama Qiu Xiaohua.
Ia menangkap ikan berukuran 36 sentimeter tersebut di sebuah reservoir--tempat penampungan air-- pada 30 April lalu.
Qiu mengaku udah 20 tahun hobi memancing, namun itu adalah kali pertamanya ia ia menemukan ikan mas dengan pola tersebut.
Foto hewan itu telah dibagikan di situs media sosial yang populer di China, Weibo. Beberapa tanggapan dari pengguna pun muncul.
Menurut salah seorang pengguna Weibo, pola yang terdapat di badan ikan mas lebih mirip dengan bebek daripada wajah manusia.
"Aku rasa ia mirip bebek," ujar salah seorang pengguna.
"Maaf, tapi aku rasa ia lebih mirip bebek," kata pengguna Weibo lainnya.
Ikan asal Wugang, China, tersebut sempat menghebohkan warga dan netizen (CEN)
Pola yang membentuk wajah manusia bukan pertama kalinya muncul di tubuh ikan.
Pada tahun 2010, seorang tukang daging asal Essex, Inggris, menemukan ikan yang di badannya membentuk pola wajah manusia. Tanda pada hewan itu nampak seperti mata, hidung, dan mulut.
Atas kepemilikannya itu, ikan itu ditawar seharga 40 ribu poundsterling atau sekitar Rp 766,8 juta.
Sebenarnya, penampakan pola wajah manusia atau bebek di tubuh ikan dapat dijelaskan secara ilmiah.
Apa yang dilihat orang-orang tersebut merupakan efek pareidolia -- fenomena psikologis yang cenderung mengenali bentuk akrab dalam gambar acak atau samar.
Contoh lain dari pareidolia misalnya ketika manusia menatap ke arah Bulan yang bersinar di langit malam, ada yang mengira melihat bayangan nenek atau kelinci.**
http://global.liputan6.com/read/2505207/ikan-berwajah-manusia-hebohkan-china
Sumber:
Berita Lainnya:
- Wanita Cantik Ini Lelang Dirinya di Pasar Jodoh, Berminat?
- Mahasiswi Cantik Asal Bandung Cari pendamping wisuda Via Medsos
- Pria Pemilik Penis Terbesar dan Terpanjang di Dunia Merasa Tersiksa
- Heboh, Bocah Kembar Usia 3 Tahun Dinikahkan
- Awas, Pacaran di Taman ini Bisa Bikin Putus?
- Di Daerah ini Ada Stok 473 Janda Muda dan Cantik, Mau?
- 10 Ciri Orang yang Punya Kecerdasan Emosional Rendah
- Canggih, Kini ada PC Mini yang Bisa Masuk Kantong Baju
- 5 Film Valentine Terlaris Sepanjang Masa
- Peneliti: Efek Rotasi Bumi yang Melambat Periode Waktu Sehari Menjadi 25 jam
- 5 Fenomena Langit yang Akan Terjadi Tahun 2017
- Bukan Merk, Inilah Arti Tulisan Quartz Pada Jam Tangan dan Dinding
- Unik, Demi Terhindar Hukuman Mati Wanita Vietnam Hamili Diri Sendiri
- Foto: Cerita Haru Wanita India Melahirkan Anak Mirip Serigala
- Misteri Pria Meninggal Sehari Dimakamkan Lalu Pulang ke Rumahnya di Bengkulu
- Telur Ayam Bertuliskan Lailahaillalloh Gergerkan Warga Sulsel
- Penampakan Hantu Terbang di Tengah Jalan, Pengendara Histeris
- Heboh Penampakan Makhluk Misterius Seperti Balon Raksasa Mengambang di Laut
- Heboh Pria Jual Kuntilanak di Facebook
- Satpam Museum Ditangkap Usai Berhubungan Seks dengan Mumi