Tahun Depan Jerman Halalkan Ganja - Pada awal tahun atau pada musim semi 2017 mendatang, pemerintah Jerman merencanakan “penghalalan” ganja yang selama ini, dikategorikan sebagai narkoba kelas B dan diharamkan di banyak negara, termasuk Indonesia.*
Pun begitu, legalisasi ganja di Jerman tahun depan, dikhususkan hanya untuk keperluan medis, sebagaimana kebijakan beberapa negara macam Israel, Kanada, Amerika Serikat dan Republik Ceko.
Saat ini, draf undang-undangnya baru akan dipresentasikan Menteri Kesehatan Jerman, Hermann Gröhe di hadapan kabinet hari ini, Rabu (4/5/2016) waktu setempat.
“Tujuan kami adalah, para pasien yang sakit dengan kondisi serius bisa dirawat dengan cara terbaik,” ujar Menteri Gröhe, sebagaimana dilansir Telegraph, Rabu (4/5/2016).
Menteri Gröhe membeberkan bahwa legalisasi ganja, nantinya hanya diperuntukkan bagi para pasien yang membutuhkan dengan syarat dan resep medis tertentu.
Menteri Gröhe juga menjelaskan bahwa dengan adanya kebijakan ini, bukan berarti ganja bisa diproduksi secara legal. Untuk memenuhi kebutuhan medis, ganja yang diperbolehkan untuk para pasien akan diimpor dari negara yang sudah secara bebas melegalkan ganja.
“Tanpa berprasangka buruk terhadap kinerja Bundestag (parlemen), sepertinya undang-undang ini baru akan bisa diterapkan pada musim semi 2017,” tuntasnya.**
Sumber: okezone
Description: Tahun Depan Jerman Halalkan Ganja
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown -
ItemReviewed: Tahun Depan Jerman Halalkan Ganja
Pun begitu, legalisasi ganja di Jerman tahun depan, dikhususkan hanya untuk keperluan medis, sebagaimana kebijakan beberapa negara macam Israel, Kanada, Amerika Serikat dan Republik Ceko.
Saat ini, draf undang-undangnya baru akan dipresentasikan Menteri Kesehatan Jerman, Hermann Gröhe di hadapan kabinet hari ini, Rabu (4/5/2016) waktu setempat.
“Tujuan kami adalah, para pasien yang sakit dengan kondisi serius bisa dirawat dengan cara terbaik,” ujar Menteri Gröhe, sebagaimana dilansir Telegraph, Rabu (4/5/2016).
Menteri Gröhe membeberkan bahwa legalisasi ganja, nantinya hanya diperuntukkan bagi para pasien yang membutuhkan dengan syarat dan resep medis tertentu.
Menteri Gröhe juga menjelaskan bahwa dengan adanya kebijakan ini, bukan berarti ganja bisa diproduksi secara legal. Untuk memenuhi kebutuhan medis, ganja yang diperbolehkan untuk para pasien akan diimpor dari negara yang sudah secara bebas melegalkan ganja.
“Tanpa berprasangka buruk terhadap kinerja Bundestag (parlemen), sepertinya undang-undang ini baru akan bisa diterapkan pada musim semi 2017,” tuntasnya.**
Sumber: okezone
Berita Lainnya:
- Femmy Permatasari Kena Kanker Payudara Akibat Permak wajah?
- Inilah Manfaat Buang Air Kecil Setelah Berhubungan Seksual
- Waspada, Bahaya Tidur dengan Mulut Terbuka
- Awas, Jangan Pernah Ambil Stroke Saat Ambil Uang di ATM
- 7 Tanda Seseorang Tergolong Kecanduan Seks
- Obati Demam Berdarah dalam 24 Jam dengan Daun Pepaya
- Tanda-tanda Tubuh Sudah terserang Penyakit Kanker
- Tanda-Tanda Pernah Hubungan Seksual di Usia remaja
- Inilah Tanda Atau Gejala Anak yang Terinfeksi Vaksin Palsu
- Tips: Cara Bedakan Es Batu dari Air Matang dan Mentah
- Unik, Demi Terhindar Hukuman Mati Wanita Vietnam Hamili Diri Sendiri
- Pria Pemilik Penis Terbesar dan Terpanjang di Dunia Merasa Tersiksa
- Heboh, Bocah Kembar Usia 3 Tahun Dinikahkan
- Foto: Tiffany Ariana, Model Cantik dan Seksi Putri Donald Trump
- Foto: Cerita Haru Wanita India Melahirkan Anak Mirip Serigala
- Video Seks Menteri dengan Dua Wanita Beredar
- Wanita Seksi Ini Penyebab Inggris Tersingkir dari Piala Eropa?
- Sungguh Tragis Soal Seks Wanita di Negara Ini, Pria Makin Tak Tertarik dengan Perempuan
- Satpam Museum Ditangkap Usai Berhubungan Seks dengan Mumi
- Pria Tewas Serangan Jantung Saat Nonton Film The Conjuring 2