Senjata Tradisional Paling Mematikan Asal Indonesia - Sebuah senjata memang diciptakan untuk mematikan lawannya. Indonesia sendiri juga punya senjata yang cukup mematikan, yaitu Karambit. Seperti apa Karambit ini? Berikut jadiBerita bahas untuk kamu.*
Kerambit atau Karambit, merupakan senjata tradisional asal Indonesia yang dinobatkan menjadi senjata tradisional paling mematikan di dunia. Bentuknya kecil dan imut, namun sangat berbahaya sebab bisa menyayat atau merobek anggota tubuh lawan. Hebatnya lagi, senjata ini bisa melumpuhkan musuh secara cepat dan tak terdeteksi.
Kerambit berasal dari ranah Minang. lalu dibawa oleh perantau Minang dan menyebar di banyak negara Asia Tenggara seperti Malaysia serta Filipina. Bentuk kerambit seperti pisau kecil yang melengkung dan bisa digenggam. Jika dilihat sekilas, senjata ini mirip cakar harimau, hewan yang banyak berkeliaran di hutan Sumatera pada masa lalu. Konon Kerambit ini memang terinspirasi dari cara harimau bertarung.

Dalam buku sejarah di Eropa, tentara Indonesia menggunakan Kerambit jika senjata lain sudah tak bisa digunakan lagi. Kerambit merupakan senjata ‘pejantan’ sebab dipakai dalam pertarungan jarak dekat yang mengandalkan keberanian dan keahlian bela diri.
Karena berasal dari Minang, maka sudah pasti para pendekar silat asal Minang sangat terampil menggunakan senjata ini. Begitu juga para prajurit Bugis di Sulawesi. Kerambit juga jadi senjata andalan dalam ilmu beladiri silat. Semakin populernya silat di dunia, senjata ini pun ikut terkenal. Beberapa perusahaan senjata besar di Amerika Serikat bahkan memproduksi Kerambit ini dalam jumlah banyak.
Saking terkenalnya, sebuah saluran televisi luar negeri, yaitu National Geographic Channel, jua sempat membahas senjata asal Indonesia ini. Mereka memberi judul “The Deadliest Knife In The World” atau “Pisau Paling Mematikan di Dunia” untuk pembahasan mengenai Kerambit ini.(*)
Sumber: jadiberita
Description: Inilah Senjata Tradisional Paling Mematikan Asal Indonesia
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown -
ItemReviewed: Inilah Senjata Tradisional Paling Mematikan Asal Indonesia
Kerambit atau Karambit, merupakan senjata tradisional asal Indonesia yang dinobatkan menjadi senjata tradisional paling mematikan di dunia. Bentuknya kecil dan imut, namun sangat berbahaya sebab bisa menyayat atau merobek anggota tubuh lawan. Hebatnya lagi, senjata ini bisa melumpuhkan musuh secara cepat dan tak terdeteksi.
Kerambit berasal dari ranah Minang. lalu dibawa oleh perantau Minang dan menyebar di banyak negara Asia Tenggara seperti Malaysia serta Filipina. Bentuk kerambit seperti pisau kecil yang melengkung dan bisa digenggam. Jika dilihat sekilas, senjata ini mirip cakar harimau, hewan yang banyak berkeliaran di hutan Sumatera pada masa lalu. Konon Kerambit ini memang terinspirasi dari cara harimau bertarung.

Dalam buku sejarah di Eropa, tentara Indonesia menggunakan Kerambit jika senjata lain sudah tak bisa digunakan lagi. Kerambit merupakan senjata ‘pejantan’ sebab dipakai dalam pertarungan jarak dekat yang mengandalkan keberanian dan keahlian bela diri.
Karena berasal dari Minang, maka sudah pasti para pendekar silat asal Minang sangat terampil menggunakan senjata ini. Begitu juga para prajurit Bugis di Sulawesi. Kerambit juga jadi senjata andalan dalam ilmu beladiri silat. Semakin populernya silat di dunia, senjata ini pun ikut terkenal. Beberapa perusahaan senjata besar di Amerika Serikat bahkan memproduksi Kerambit ini dalam jumlah banyak.
Saking terkenalnya, sebuah saluran televisi luar negeri, yaitu National Geographic Channel, jua sempat membahas senjata asal Indonesia ini. Mereka memberi judul “The Deadliest Knife In The World” atau “Pisau Paling Mematikan di Dunia” untuk pembahasan mengenai Kerambit ini.(*)
Sumber: jadiberita
Berita Lainnya:
- Foto: Cantiknya Istri Polisi Selingkuhan Bupati Katingan
- Video: Detik-detik Terakhir Pembalap Wanita Tewas di Trenggalek
- Mulai November 7 uang Pecahan Rupiah Ini Sudah tak Berlaku
- Disomasi Mario Teguh, Deddy Corbuzier Tantang Balik
- Wow, Karapan Sapi Madura akan diangkat dalam Film Hollywood
- Terungkap, Inilah Sosok Mr X Ayah Biologis Ario Kiswinar
- Misteri Pria Meninggal Sehari Dimakamkan Lalu Pulang ke Rumahnya di Bengkulu
- Awas, Pacaran di Taman ini Bisa Bikin Putus?
- Canggih, Kini ada PC Mini yang Bisa Masuk Kantong Baju
- Unik, Demi Terhindar Hukuman Mati Wanita Vietnam Hamili Diri Sendiri
- Pria Pemilik Penis Terbesar dan Terpanjang di Dunia Merasa Tersiksa
- Heboh, Bocah Kembar Usia 3 Tahun Dinikahkan
- Foto: Dokter Sunat Cantik yang Bikin Cowok Pingin Sunat Dua Kali
- 10 Ciri Orang yang Punya Kecerdasan Emosional Rendah
- 5 Film Valentine Terlaris Sepanjang Masa
- Tema Skripsi Bisnis Tuyul Oleh Mahasiswa Akuntansi Bikin Heboh Netizen
- Peneliti: Efek Rotasi Bumi yang Melambat Periode Waktu Sehari Menjadi 25 jam
- 5 Fenomena Langit yang Akan Terjadi Tahun 2017
- Bukan Merk, Inilah Arti Tulisan Quartz Pada Jam Tangan dan Dinding
- Mengetahui Kepribadian Seseorang dari Gaya Foto Selfie