Thursday, December 3, 2015

Ups, Peternak Lele Malang Mau Jual Kewarganegaraan Rp1 Miliar

Peternak Lele Malang Mau Jual Kewarganegaraan Rp1 Miliar - Ada-ada saja yang dilakukan orang untuk menyampaikan protesnya kepada negara. Salah satunya yang cukup menggelikan seperti yang dilakukan pria bernama Asril Siregar.*

Pria yang mengaku berprofesi peternak lele asal Kota Malang Jawa Timur ini mengaku menjual kewarganegaraannya. Tak tanggung, ia pun mematok harga sebesar Rp1 miliar buat orang yang hendak membelinya.

Asril sepertinya cukup serius menjajakan dirinya. Lewat akun twitternya @serdadujalanan1, ia pun mengunggah fotonya beserta tarif kewarganegaraannya.

Bahkan, ia pun berani menautkan langsung fotonya tersebut dengan sejumlah akun milik orang lain yang dianggapnya bisa membantu.(*)

Sumber: http://nasional.news.viva.co.id/news/read/706626-peternak-lele-malang-mau-jual-kewarganegaraan-rp1-miliar
Description: Ups, Peternak Lele Malang Mau Jual Kewarganegaraan Rp1 Miliar Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Ups, Peternak Lele Malang Mau Jual Kewarganegaraan Rp1 Miliar

Ingin Berlangganan Artikel-Masukkan Email Anda Disini: [GRATIS]

Terima kasih anda telah membaca artikel tentang Ups, Peternak Lele Malang Mau Jual Kewarganegaraan Rp1 Miliar dan hak cipta dari semua isi/konten yang di repost dalam artikel ini ada pada setiap sumber yang dapat dilihat di akhir artikel, Jika Anda pemilik hak cipta dari isi/konten artikel Ups, Peternak Lele Malang Mau Jual Kewarganegaraan Rp1 Miliar tidak ingin ditampilkan dalam www.beritaonline.web.id, Anda dapat menghubungi admin Berita Online via Contact Us.

Berita Lainnya: