Tenggelam Saat Tsunami, Pulau di Aceh Muncul Lagi - Pulau Jejawi di Kepulauan Banyak, Kabupaten Aceh Singkil, yang sempat hilang tenggelam saat gempa bumi dan tsunami akhir Desember 2004, kini sudah mulai timbul kembali ke permukaan. Warga mulai menanam pohon kelapa di pulau itu.*

Masjid yang masih berdiri ditempa tsunami di Aceh. (foto: ABC.net)
Camat Pulau Banyak Barat, Hasbi mengatakan, ada tiga pulau di wilayah Kepulauan Banyak yang tenggelam pada saat gempa bumi dan bencana tsunami. Namun kini udah timbul kembali.
"Tiga pulau yang tengelam akibat tsunami adalah Pulau Jejawi, Pulau Maleno, dan Pulau Gosong Sianje. Jadi, beberapa tahun terakhir Pulau Jejawi ini sudah timbul kembali setelah tenggelam sekitar 10 tahun lebih," kata Hasbi, dilansir Antara, Jumat (8/4/2016)
Ia mengatakan tiga pulau yang tenggelam akibat gempa bumi dan gelombang tsunami tersebut tidak dihuni manusia. Pulau-pulau itu hanya ditumbuhi tanaman pepohonan seperti kelapa dan pohon-pohon lainnya.
"Kalau Pulau Sianje belum timbul, namun pada saat terjadi pasang surut, pipa bor minyak milik Pertamina yang dibangun tahun 1973 di atas hamparan Pulau Sianje itu terkadang kelihatan," ujarnya.
Hasbi menyebutkan, jumlah pulau besar kecil di kawasan Kepulauan Banyak sekitar 71 pulau, namun saat gempa bumi dan gelombang tsunami, 3 pulau tenggelam.
"Jadi, sekarang jumlah pulau di kawasan gugus Kepulauan Banyak sekitar 68 pulau lagi termasuk dengan Pulau Setan. Jadi, 28 pulau masuk dalam Kecamatan Pulau Banyak Barat dan 40 pulau masuk ke wilayah Kecamatan Induk Pulau Banyak," kata Hasbi.(*)
SUmber: liputan6
Description: Tenggelam Saat Tsunami, Pulau di Aceh Muncul Lagi
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown -
ItemReviewed: Tenggelam Saat Tsunami, Pulau di Aceh Muncul Lagi

Masjid yang masih berdiri ditempa tsunami di Aceh. (foto: ABC.net)
Camat Pulau Banyak Barat, Hasbi mengatakan, ada tiga pulau di wilayah Kepulauan Banyak yang tenggelam pada saat gempa bumi dan bencana tsunami. Namun kini udah timbul kembali.
"Tiga pulau yang tengelam akibat tsunami adalah Pulau Jejawi, Pulau Maleno, dan Pulau Gosong Sianje. Jadi, beberapa tahun terakhir Pulau Jejawi ini sudah timbul kembali setelah tenggelam sekitar 10 tahun lebih," kata Hasbi, dilansir Antara, Jumat (8/4/2016)
Ia mengatakan tiga pulau yang tenggelam akibat gempa bumi dan gelombang tsunami tersebut tidak dihuni manusia. Pulau-pulau itu hanya ditumbuhi tanaman pepohonan seperti kelapa dan pohon-pohon lainnya.
"Kalau Pulau Sianje belum timbul, namun pada saat terjadi pasang surut, pipa bor minyak milik Pertamina yang dibangun tahun 1973 di atas hamparan Pulau Sianje itu terkadang kelihatan," ujarnya.
Hasbi menyebutkan, jumlah pulau besar kecil di kawasan Kepulauan Banyak sekitar 71 pulau, namun saat gempa bumi dan gelombang tsunami, 3 pulau tenggelam.
"Jadi, sekarang jumlah pulau di kawasan gugus Kepulauan Banyak sekitar 68 pulau lagi termasuk dengan Pulau Setan. Jadi, 28 pulau masuk dalam Kecamatan Pulau Banyak Barat dan 40 pulau masuk ke wilayah Kecamatan Induk Pulau Banyak," kata Hasbi.(*)
SUmber: liputan6
Berita Lainnya:
- Video: Detik-detik Terakhir Pembalap Wanita Tewas di Trenggalek
- Mulai November 7 uang Pecahan Rupiah Ini Sudah tak Berlaku
- Disomasi Mario Teguh, Deddy Corbuzier Tantang Balik
- Wow, Karapan Sapi Madura akan diangkat dalam Film Hollywood
- Terungkap, Inilah Sosok Mr X Ayah Biologis Ario Kiswinar
- Misteri Pria Meninggal Sehari Dimakamkan Lalu Pulang ke Rumahnya di Bengkulu
- Awas, Pacaran di Taman ini Bisa Bikin Putus?
- Andita Lela Karlita, Penjual Kopi di Nganjuk Mantan Pemain Sinetron Ojek Pengkolan
- Wanita Cantik Ini Lelang Dirinya di Pasar Jodoh, Berminat?
- Unik, Demi Terhindar Hukuman Mati Wanita Vietnam Hamili Diri Sendiri
- Pria Pemilik Penis Terbesar dan Terpanjang di Dunia Merasa Tersiksa
- Heboh, Bocah Kembar Usia 3 Tahun Dinikahkan
- Foto: Dokter Sunat Cantik yang Bikin Cowok Pingin Sunat Dua Kali
- Di Daerah ini Ada Stok 473 Janda Muda dan Cantik, Mau?
- Telur Ayam Bertuliskan Lailahaillalloh Gergerkan Warga Sulsel
- 10 Ciri Orang yang Punya Kecerdasan Emosional Rendah
- Canggih, Kini ada PC Mini yang Bisa Masuk Kantong Baju
- 5 Film Valentine Terlaris Sepanjang Masa
- Peneliti: Efek Rotasi Bumi yang Melambat Periode Waktu Sehari Menjadi 25 jam
- 5 Fenomena Langit yang Akan Terjadi Tahun 2017